Posts

Mengisi Liburan di Pulau Kelor, Onrust dan Cipir

Image
Mau liburan sehari ke Kepulauan Seribu? Kamu bisa googling untuk mencari informasi seputar wisata di Kepulauan Seribu. Kepulauan Seribu memiliki 110 pulau yang terdiri dari pulau berpenghuni dan pulau wisata. Kalau mau liburan hemat, kamu bisa ikut open trip. di Pulau Kelor Waktu tanggal 17 Agustus 2017 yang lalu, saya dan teman-teman mengikuti paket open trip ke 3 pulau yakni Pulau Kelor (Kherkof), Onrust (Kapal) dan Cipir (Kahyangan). Dengan budget Rp150.000,- kamu sudah bisa berkeliling 3 pulau tersebut + 1x lunch box + air mineral, murah kan? di perahu penyeberangan   Karena hari libur, perjalanan menuju Jakarta tidak sepadat hari kerja. Kami berangkat dari Bogor pk. 05.30 WIB dan tiba di Kamal Muara pk. 07.15 WIB. Untuk yang membawa kendaraan roda empat, kendaraan harus diparkir sebelum pasar ikan diteruskan dengan berjalan kaki menuju tanggul dermaga.   di Pulau Kelor Pk. 08.00 WIB mulai nyebrang dan tiba di Pulau Kelor sekitar pk. 08.30

5 Fasilitas Pendukung di Sekitar Apartemen Olympic Residence

Image
APARTEMEN OLYMPIC RESIDENCE SENTUL dari PT Bogorindo Cemerlang & PT HK Realtindo merupakan hunian nyaman dan produk investasi yang sangat menjanjikan.  sumber: www.olympicresidence-sentul.com APARTEMEN OLYMPIC RESIDENCE SENTUL terletak di kawasan Olympic CBD ( Commercial and Business District ) Sentul, Bogor.  Selain harga yang terjangkau, hanya Rp 300 jutaan / unit, APARTEMEN OLYMPIC RESIDENCE SENTUL juga dilengkapi dengan berbagai macam fasilitas pada satu tempat ( one stop living ) seperti pusat perbelanjaan, beragam pilihan restoran, toko-toko kelontong, cafĂ©, kolam renang (dewasa dan anak-anak), jogging track, arena bermain anak, dan pusat kebugaran lengkap. Selain fasilitas one stop living diatas, di sekitar APARTEMEN OLYMPIC RESIDENCE SENTUL ini ada apa saja sih? Yuk, kita lihat 5 Fasilitas Pendukung di Sekitar Apartemen Olympic Residence:   1. Sarana Pendidikan:     Sekolah Taruna Bangsa ( ± 6.4 km)        Jalan Babakan Madang 101 Sentul, Bab